Pada kali ini kami mencoba membuat penataan yang lebih simple, hal ini disebabkan karena terjadi dari hasil sebelumnya disaat kami mengadakan diskusi dengan pemilik kantor tersebut.Dengan berbagai penjelasan permasalahan existing, kebutuhan ruang, jumlah karyawan, dan juga budget, disinilah kami memutuskan mendisain ruang dengan perabot yang lebih simpel dengan juga pemilihan warna yang kalem tapi masih terkesan tegas, tidak terlalu banyak memainkan warna supaya kesan ruang tidak menjadi lebih sempit.Tanpa mengurangi bobot isi yang penuh dituntut dengan kreatifitas dari kegiatan kantor tersebut, juga kami pertimbangkan menjadi kantor yang unik lebih terkesan kantor yang penuh dengan ide - ide baru.Seperti salah satu contoh diarea tengah kami menuangkan ide dengan membuat desain partisi gypsum, namun tidak biasa dengan yang di buat.Menggunakan partisi gypsum masih dapat diolah menjadi suatu pemisah ruang yang tidak masif penggunaan rangka aluminium dan kaca kami hadirkan dengan corak pemasangan beragam dengan pola yang simetris pula dengan harapan karyawan tidak mudah cepat merasa bosan
Karena terlalu banyak ruang yang kami desain, gambar diatas kami batasi
Semoga bermanfaat
Tidak ada komentar:
Posting Komentar